Nokia Lumia 630 adalah salah satu produk paling baru yang dirilis oleh Nokia. Produk smartphone ini mengusung sistem operasi OS windows phone dengan versi 8.1 dengan didukung oleh prosesor dual-core berkecepatan 1,2GHz. Selain itu
Nokia Lumia 630 ini mempunyai dimensi layar sebesar 4.5 inchi.
Nokia tidak hanya memberikan disain yang apik pada ponsel Nokia Lumia 630 ini yakni berbentuk elegan dengan varian warna yang beragam namun juga membekalinya dengan fitur dan spesifikasi yang handal khas Nokia Lumia. Nokia Lumia seperti hanya pada seri yang lainnya dikenal memiliki size kamera yang cukup besar. Pada ponsel satu inipun begitu.
Nokia Lumia 630 ini dibekali dengan kamera berukuran 5MP dengan fitur autofocus, 1/4inch sensor size, geo-tagging, panorama, Video 720p@30fps.
Sedangkan pada dapur picunya ponsel ini dibekali CPU Qualcomm Snapdragon 400, Quad-core 1.2 GHz Cortex-A7 dengan dukungan 512 MB RAM cukup membuat smartphone ini lebih cepat dan pintar saat digunakan. Dan untuk penunjang daya, ponsel ini dibekali dengan baterai Li-Ion 1830 mAh battery (BL-5H) dengan daya tahan siaga mampu sampai dengan 600 jam dan bicara aktif mampu sampai dengan 16 jam 20 min untuk 2G dan 13 jam 10 min untuk 3G.
Nokia Lumia 630
Spesifikasi Nokia Lumia 630
- Resulusi Layar : 800x480 pixel
- Ukuran Layar : 4,5 inchi
- Prosesor: dual-core 1.7GHz
- Chipset : Qualcomm Snapdragon 400
- OS: Windows Phone 8.1
- RAM: 1GB
- Memori Internal: 8GB
- Memori Eksternal: microSD hingga 64GB
- Kamera Utama: 8MP
- Pilihan Warna: hijau, kuning, putih, hitam dan orange.
- Baterai: 2000 mAh
Harga Nokia Lumia 630
Harga Baru : Rp 2.250.000,-
Harga Bekas : Rp 1.850.000,-
By
Diaz
,
Monday, May 19, 2014